8 Tips Perawatan Wajah, Membantu Mengurangi Kerutan di Mata

- 17 April 2021, 11:43 WIB
Simak delapan titps perawatan wajah untuk mengurangi penuaan pada kulit, membantu mengurangi kerutan di mata.*
Simak delapan titps perawatan wajah untuk mengurangi penuaan pada kulit, membantu mengurangi kerutan di mata.* /Pixabay/silviarita

Jangan menggosok wajah dengan kuat. Selain itu, jangan menggosok mata karena bisa membebani kulit halus di sekitar mata.

8. Makan makanan sehat dan bergizi

Makanan berminyak, tinggi gula, dan junk food bisa merusak kulit dan mempercepat proses penuaan kulit.

Baca Juga: Lirik Lagu Kutukan (Cinta Pertama) – Raisa, Gambarkan Perasaan yang Sulit Dilupakan

Makanan yang kaya vitamin, asam lemak omega-3, dan antioksidan membantu meningkatkan produksi kolagen di kulit dan menjaga kesehatan kulit.

Sayuran hijau, kacang-kacangan, dan buah-buahan juga merupakan makanan yang bagus untuk kulit.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah