Deretan Negara di Dunia yang Dikenal Miliki Teknologi Maju, Salah Satunya Jepang

- 11 April 2021, 13:42 WIB
AS, Korea Selatan, dan Jepang menegaskan untuk kembali denuklirisasi Semenanjung Korea.*
AS, Korea Selatan, dan Jepang menegaskan untuk kembali denuklirisasi Semenanjung Korea.* /Reuters

PR CIREBON - Beberapa negara berada di depan negara lain dalam penemuan dan adaptasi teknologi.

Kemajuan teknologi yang dimiliki negara-negara berikut ini mampu mengubah hidup masyarakatnya.

Dikutip Cirebon-Pikiran Rakyat.com dari artikel MargaSoft  yang dipublikasi 2020 lalu, berikut adalah lima negara teratas yang memiliki teknologi paling canggih.

Baca Juga: Bisa Jadi Pilihanmu! Inilah 5 K-Drama Kejahatan & Misteri yang Mendebarkan dan Penuh Teka-Teki

1. Finlandia

Selain dielu-elukan sebagai negara paling bahagia di dunia, Finlandia diklaim sebagai negara paling berteknologi maju, menurut Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Negara ini memimpin UE di berbagai sektor, berkat tingginya persentase literasi digital di antara penduduknya.

Rumah bagi merek Nokia yang terkenal, negara Skandinavia ini memiliki ancaman kesehatan terendah berkat kemajuan teknologi medis. 

Baca Juga: Ramalan Horoskop Cinta, 11 April 2021: Cancer, Leo, dan Virgo, Mungkin Akan Ada Sedikit Masalah Percintaan

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x