Roy Suryo Keturunan Bangsawan Bergelar KRMT Pakar Multimedia dan Telematika, Ini Profil Biodata Lengkapnya

- 11 Mei 2022, 10:07 WIB
Roy Suryo keturunan bangsawan bergelar KRMT Pakar Multimedia dan Telematika, ini profil dan biodata lengkapnya/Instagram @kmtroysuryo2
Roy Suryo keturunan bangsawan bergelar KRMT Pakar Multimedia dan Telematika, ini profil dan biodata lengkapnya/Instagram @kmtroysuryo2 /

SABACIREBON -  Dengan kemampuannya sebagai Pakar Telematika Roy Suryo sering meluruskan berita bohong yang sedang viral di jagat media sosial (medsos).

Salah satunya yang terbaru yakni menanggapi tangkapan layar video yang beredar dan mencatut nama Wakil Presiden (Wapres) KH Ma'ruf Amin.

Roy Suryo menegaskan, tangkapan layar video yang berjudul 'Cara Sholat Jenazah ala Wapres Ma'ruf Amin, Pakai Rukuk dan Sujud' adalah hoax.

"Beredar Video HOAX yg disebut2 "Cara Sholat Jenazah ala Wapres Ma'ruf Amin, Pakai Rukuk & Sujud," tulis Roy Suryo di akun Twiiter @KRMTRoySuryo2 pada Selasa, 10 Mei 2022 kemarin.

Baca Juga: KH Ma’ruf Amin Kerap Difitnah; Rapat di Istana KODOK sampai Sholat Jenazah Pakai Rukuk, Roy Suryo Bilang Hoax!

Roy Suryo mengungkapkan video sholat jenazah tersebut tidak terjadi di Indonesia.

Mantan Menpora ini menduga terjadi di Malaysia karena terlihat ada bendera Serawak di atas peti jenazah.

"Itu bukan TKP di Indonesia ya, kalau melihat BENDERA diatas Peti adalah bendera SERAWAK, Negara bagian Malaysia," tulisnya.

Mungkin bagi sebagian orang masih ada yang belum mengenal sosok tokoh keturunan bangsawan ini.

Halaman:

Editor: Fabian DZ

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x