Ketua Satgas PB IDI Ungkap Tanda-tanda Jika Pandemi Covid-19 Berakhir

- 2 Maret 2021, 20:17 WIB
Ketua Satgas Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Prof. dr. Zubairi Djoerban Sp.PD.
Ketua Satgas Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Prof. dr. Zubairi Djoerban Sp.PD. /Instagram/@profesorzubairi.

Namun, Profesor Zubairi mengatakan bahwa pandemi Covid-19 ini akan menjadi endemik.

Baca Juga: Tepis Isu Miring, Pak Tarno Mengaku Telah Menggeluti Pengobatan Tradisional Sebelum Jadi Artis

“Jurnalis banyak tanya soal ini. Saya pernah bilang, pandemi Covid-19 akan jadi endemik,” Ujarnya.

Endemik sendiri adalah kondisi dimana suatu penyakit ada di dalam masyarakat atau wilayah secara menetap dan terus menerus.

Dalam hal ini, jika pandemi Covid-19 ini menjadi endemik artinya Covid-19 akan terus menerus ada tanpa pernah berakhir.

Baca Juga: Terjadi Guguran Awan Panas dengan Jarak Luncur Sejauh 1.900 Meter, Begini Kondisi Siaga Gunung Merapi

Profesor Zubairi mengatakan bahwa tanda-tanda endemik dari covid-19 ini sudah ada.

“Tandanya adalah penyakit tersebut akan menjadi “wabah lokal” saja. Seperti Black Death atau virus musiman seperti Influenza,” pungkasnya.

Atas hal tersebut, Profesor Zubairi menegaskan bahwa pandemi Covid-19 tidak akan pernah berakhir karena akan menjadi endemik.

***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @ProfesorZubairi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x