Suami Diusir, Pasutri di Singapura Putuskan Bercerai usai Sang Istri Terobsesi dengan Kucing

- 7 Juni 2020, 14:30 WIB
ILUSTRASI kucing.*
ILUSTRASI kucing.* /PIXABAY/

PR CIREBON - Sebuah berita mengejutkan sekaligus aneh datang dari Singapura, akibat dari seekor kucing.

Pasangan suami istri harus memutuskan untuk bercerai usai sang istri lebih terobsesi dan sayang terhadap kucing peliharaannya ketimbang sang suami yang justru ia usir.

Baca Juga: Tolak Dikuasai Tiongkok, Rakyat Taiwan Usir Wali Kota Pro Tiongkok Usai Gagal dalam Pemilu Presiden

Hakim Sheik Mustafa Abu Hassan menyatakan, perceraian resmi pasangan yang telah menikah selama 45 tahun tersebut terpaksa harus berakhr.

Pasutri yang tak disebutkan namanya tersebut menikah pada tahun 1975 dan memiliki tiga orang anak harus berakhir perisahan karena hanya seekor kucing.

Baca Juga: Tawarkan Diri Jadi Sopir Pribadi Sejak Bulan Puasa, Dorce Gamalama Tunggu Jawaban Raffi Ahmad

Hakim mengatakan masalah itu muncul pada tahun 1997 ketika sang istri bermimpi bertemu almarhum istrinya untuk bersikap baik pada kucing peliharaannya.

Setelah mendapatkan mimpi tersebut, sang istri mulai percaya dan merawat hewan yang memiliki kebiasaan mendengkur tersebut agar sang ibu bisa senang di surga.

Baca Juga: Akan Ikuti Jejak Trump, Bolsonaro Ancam Menarik Keluar Brasil dari Keanggotaan WHO

Ketika obsesi terhadap kucing muncul, sang istri kerap memberi makan dan membawa pulang beberapa kucing yang ia temukan di jalan, hingga kesabaran sang suami pun sudah tak terbendung.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Oddity Central


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x