Inggris akan Kirim 1.000 Ventilator ke India untuk Membantu Atasi Krisis Covid-19

- 3 Mei 2021, 17:25 WIB
Ilustrasi Covid-19 India.
Ilustrasi Covid-19 India. /Pixabay/geralt

PR CIREBON - Inggris dikabarkan akan mengirim seribu ventilator ke India.

Hal tersebut untuk membantu sistem perawatan kesahatan yang sedang berjuang mengatasi lonjakan virus corona.

Sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari The Guardian, Perdana Menteri Britania Raya Boris Jhonson menyebut bahwa "Inggiris akan selalu ada untuk India".

Baca Juga: Mudah dan Lezat! Berikut Resep Kurma Cup Cake, Cocok Jadi Menu Buka Puasa

Itu disampaikan olehnya saat dia memberikan bantuan baru.

Boris Jhonson membuat kesepakatan sebelum panggilan pada hari Selasa waktu setempat dengan mitranya dari India, Narendra Modi.

Yaitu mengatur untuk menggantikan kunjungannya ke New Delhi yang dibatalkan karena kasus meningkat.

Baca Juga: Update Covid-19 Kabupaten Cirebon Senin 3 Mei 2021: Total Kasus Positif 8.752 Orang

Mereka disebut akan membahas kerja sama yang mendalam antara Inggris dan India.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x