Peringatan Penting Untuk Para Calon Jamaah Haji, Berikut Beberapa Hal yang Dilarang Saat Berhaji

- 26 Mei 2023, 12:34 WIB
Foto ilustrasi./pikiran-rakyat.com
Foto ilustrasi./pikiran-rakyat.com /

Baca Juga: Ternyata Samuel Umtiti Merasa 'Dipenjara' Selama Berada di Barcelona, Ini Penyebabnya

Sebaiknya calon jamaah haji tidak mencabut atau memotong rambut atau kuku selama berhaji, kecuali saat tahallul.

2. Menyembelih hewan kurban sebelum waktunya

Hewan kurban mesti disembelih pada waktu yang ditetapkan. Yaitu setelah pelaksanaan salat Idul Adha di Makkah.

Jadi, penting untuk tidak menyembelih hewan korban sebelum waktunya.

Baca Juga: Muhammadiyah dan Aisyiyah Majalengka Gelar Musyda ke-8, Ini Visi yang Disampaikannya

3. Memakai wewangian atau minyak wangi (parfum)

Selama menjalankan ibadah haji, dianjurkan untuk menghindari penggunaan wewangian atau minyak wangi.

Ini tujuannya untuk menjaga kesederhanaan dan konsentrasi dalam menjalankan ibadah.

4. Berburu hewan atau memancing

Halaman:

Editor: Andik Arsawijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x