Hoaks atau Fakta: Benarkah Pertamina Tidak Melayani Pengisian Petralite untuk 2 Tak?

- 26 Agustus 2021, 13:30 WIB
ILUSTRASI - HOAKS -Pertamina disebut tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 Tak mulai tanggal 22 Agustus 2021.*
ILUSTRASI - HOAKS -Pertamina disebut tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 Tak mulai tanggal 22 Agustus 2021.* /Dok. Pertamina/

PR CIREBON - Beredar sebuah unggahan di media sosial Facebook terkait pengumuman Pertamina.

Pemilik akun Facebook itu, membagikan pengumuman Pertamina tertanggal 22 Agustus 2021.

Dalam unggahan itu, disebut jika Pertamina tidak lagi melayani pengisian Petralite untuk 2 tak.

Baca Juga: Bantah Teori Kebocoran Virus Covid-19 di Negaranya, Tiongkok Minta WHO Selidiki Laboratorium AS

"PENGUMUMAN. Mulai tanggal 22 Agustus 2021 semua SPBU tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 Tak"

Lantas, benarkah Pertamina tidak lagi melayani pengisian Petralite untuk 2 tak?

Dikutip PikiranRakyat-Cirebon.com dari Turn Back Hoax, pengumuman Pertamina tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 tak adalah hoaks.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot 26 Agustus 2021: Gemini Ada yang Menyeret dalam Keburukan, Aries Memunculkan Konflik

HOAKS -Pertamina disebut tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 Tak mulai tanggal 22 Agustus 2021.*
HOAKS -Pertamina disebut tidak melayani pengisian Petralite untuk 2 Tak mulai tanggal 22 Agustus 2021.* Turn Back Hoax MAFINDO

Baca Juga: Ramalan Horoskop Hari Ini, 26 Agustus 2021: Aries, Taurus, dan Gemini, Tolong Bahagia Juga untuk Diri Sendiri!

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x